REKRUTMEN PT KAI (PERSERO) TINGKAT SLTA D3 DAN S1 TAHUN 2024 | RECRUITMENT KAI ID LOWONGAN | CARA APPLY LOKER KAI CIKANDE

  • Full Time
  • CIKANDE
  • 6500000 IDR / Month

PT KAI (Persero)

RECRUITMENT KAI ID LOWONGAN

recruitment kai id – Sejarah perkeretaapian di Indonesia dimulai ketika pencangkulan pertama jalur kereta api Semarang-Vorstenlanden (Solo-Yogyakarta) di Desa Kemijen oleh Gubernur Jendral Hindia Belanda Mr. L.A.J Baron Sloet van de Beele tanggal 17 Juni 1864. Pembangunan dilaksanakan oleh perusahaan swasta Naamlooze Venootschap Nederlansch Indische Spoorweg Maatschappij (NV. NISM) menggunakan lebar sepur 1435 mm

Jadilah bagian dari tim sukses kami! Perusahaan membuka rekrutmen untuk mencari talenta-talenta berbakat yang sesuai dengan kriteria. Informasi lebih lanjut mengenai posisi dan persyaratan dapat Anda simak di sini.

Ingin bergabung dengan kami? Silakan daftarkan diri Anda untuk melamar pekerjaan melalui link di bawah ini.

DOKUMEN YANG DIPERLUKAN UNTUK PENDAFTARAN PEKERJAAN :

  • Pas foto terbaru;
  • Ijazah/Surat Keterangan Lulus (SKL) yang masih berlaku SLTA/D3/D4/S1 asli atau fotocopy legalisir;
  • Transkrip Nilai: – Tingkat Pendidikan SLTA menggunakan Nilai Ujian Nasional asli (SKHUN) atau fotocopy legalisir. Khusus untuk SLTA yang lulus mulai tahun 2020 dan setelahnya, menggunakan nilai ujian sekolah pada bagian belakang ijazah; – Transkrip Nilai D3/D4/S1 asli atau fotocopy legalisir.
  •  Untuk peserta dengan tingkat pendidikan D3 dan D4/S1 formasi operasional dan pemeliharaan sarana prasarana wajib melampirkan Ijazah SLTA (SMK/MA/SMK/MAK);
  • Kartu Tanda Penduduk (KTP) atau Surat Keterangan Kependudukan yang masih berlaku;
  • Akreditasi jurusan program studi D3/D4/S1 pada saat tanggal kelulusan;
  • Untuk formasi SLTA-Kondektur wajib melampirkan sertifikat bahasa inggris yang masih berlaku dari lembaga pendidikan bahasa terakreditasi dengan

Memiliki dedikasi tinggi, mau belajar terus menerus, mampu bekerja dalam situasi stres, bersedia bekerja lembur dan shift, sopan, jujur, dan dapat mengendalikan emosi. Tidak pernah terlibat narkoba, alkohol, kriminalitas, dan perbuatan asusila.

KETENTUAN KHUSUS PELAMAR :

  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja PT Kereta Api Indonesia (Persero);
  •  Bersedia ditempatkan atau dialihkan pada formasi sesuai kebutuhan dan aturan yang berlaku di PT Kereta Api Indonesia (Persero);
  • Penetapan formasi pekerjaan didasarkan pada hasil seleksi rekrutmen masing-masing pelamar dan kebutuhan Perusahaan;
  • Pemilihan lokasi seleksi tidak menentukan lokasi penempatan kerja;
  • Bagi pelamar yang mendaftar menggunakan Surat Keterangan Lulus (SKL), apabila dinyatakan lulus sampai dengan tahapan akhir seleksi, wajib membawa dokumen Ijazah dan SKHUN/Transkrip Nilai Asli saat penandatanganan perjanjian dinas;
  •  Bersedia mengundurkan diri dari hubungan kerja dengan institusi lainnya apabila telah memenuhi persyaratan dan dinyatakan lulus seleksi.

KRITERIA PELAMAR :

  • Warga Negara Indonesia (WNI);
  • Jenis kelamin Pria atau Wanita sesuai kebutuhan formasi;
  • Sehat jasmani dan rohani;
  •  Memiliki Ijazah/Surat Keterangan Lulus (SKL) yang masih berlaku:
  •  SLTA (SMK/MA/SMK/MAK) dengan nilai:
  •  Ujian Akhir Nasional (UAN) rata-rata minimal 7,0 (tujuh koma nol);
  • Khusus untuk SLTA (SMA/MA/SMK/MAK) yang lulus mulai tahun 2020 dan setelahnya, menggunakan nilai ujian sekolah rata-rata minimal 7,0 (tujuh koma nol) atau 70 (tujuh puluh);
  • D3 dengan IPK minimal 3,0 (tiga koma nol) dan akreditasi jurusan/program studi pada saat tanggal kelulusan minimal “Baik Sekali (B)” dari BAN-PT;
  • D4/S1 dengan IPK minimal 3,0 (tiga koma nol) dan akreditasi jurusan/program studi pada saat tanggal kelulusan minimal “Unggul (A)” dari BAN-PT.
  • Usia pelamar per 23 Juni 2024:
  • Tingkat Pendidikan SLTA serendah-rendahnya 18 (delapan belas) tahun dan setinggi-tingginya 25 (dua puluh lima) tahun;
  • Tingkat Pendidikan D3 serendah-rendahnya 20 (dua puluh) tahun dan setinggi-tingginya 27 (dua puluh tujuh) tahun;
  •  Tingkat Pendidikan D4/S1 serendah-rendahnya 21 (dua puluh satu) tahun dan setinggi-tingginya 30 (tiga puluh) tahun.
  • Memiliki tinggi badan minimal:
  • Formasi Operasional Non Crew:
  • Pria minimal 163 cm dengan berat badan ideal;
  • Wanita minimal 160 cm dengan berat badan ideal.
  • Formasi Operasional dan Pemeliharaan Sarana Prasarana:
  • Pria minimal 160 cm dengan berat badan ideal;
  •  Berkelakuan baik;
  • Tidak bertindik bagi Pria dan Tidak bertato;
  • Tidak pernah menggunakan dan/atau terlibat narkoba atau psikotropika;
  • Tidak pernah dihukum penjara berdasarkan putusan pengadilan yang telah berkekuatan hukum tetap;
  • Tidak pernah berhenti bekerja di lingkungan KAI Group dan Afiliasi dikarenakan pensiun dini, atas permintaan sendiri, atau hukuman disiplin;
  • Tidak pernah diberhentikan dari institusi lainnya dikarenakan hukuman disiplin atau diberhentikan dengan tidak hormat;
  •  Tidak memiliki hubungan perkawinan dengan pekerja perusahaan pada saat diterima sebagai pekerja perusahaan;
  • Bersedia mengikuti seleksi rekrutmen sesuai ketentuan yang berlaku di PT Kereta Api Indonesia (Persero);
  • Lulus dalam seleksi calon pekerja baru yang diselenggarakan oleh panitia rekrutmen PT Kereta Api Indonesia (Persero).

Info lanjut kalian bisa kunjungi di DISINI

parttime.web.id – Perlu diingat, rekrutmen karyawan adalah proses bebas biaya, jadi segera curigai jika diminta membayar untuk melamar.

To apply for this job please visit e-recruitment.kai.id.

Job Stack By Flawless Themes. Powered By WordPress

error: Content is protected !!